Tutorial Cara Install Ulang Windows XP Dengan Mudah

Cara Install Ulang Windows XP Dengan Mudah Tanpa Ribet

Tutorial Cara Install Ulang Windows XP dengan gambar

Cara Install Ulang Windows XP merupakan salah satu sistem operasi yang populer dan paling banyak digunakan bahkan hingga saat ini walaupun support untuk sistem operasi ini sudah berhenti dan digantikan dengan yang lain. Dalam artikel kali ini saya akan memberikan langkah demi langkah cara install ulang windows XP. Mungkin memang jika saat ini menggunakan sistem operasi windows xp terlihat jadul, tapi tetap memiliki kenyamanan tersendiri untuk mereka pengguna setia walaupun ada produk baru dengan fitur lebih canggih datang. Walaupun begitu ada juga menggunakan windows xp karena terpaksa komputer yang digunakan tidak mampu menjalankan dengan lancar OS terbaru. Cara install ulang windows XP.

Sebelum mengikuti instruksi cara install ulang windows xp sebaikan sudah berfikir matang-matang dan pastinya memindahkan data penting karena yang berada di dalam local disk akan hilang ketika di timpa oleh darta baru dari windows XP. Yang perlu disiapkan adalah kaset sistem operasi yang akan digunakan, driver komputer/laptop, cemilan (agar gak bosen hehehe).

1. Atur Bios


Tutorial Cara Install Ulang Windows XP lengkap mudah

Langkah pertama cara install ulang windows XP adalah masuk dalam pengaturan BIOS dan ubah posisi ke CD, lalu simpan dan keluar. Biasanya untuk masuk ke dalamnya ketika menghidupkan langsung tekan F2/Del karena setiap komputer memiliki perintah yang berbeda,

2. Masukan Kaset dan Tunggu


Tutorial Cara Install Ulang Windows XP mudah cepat lengkap

Setelah setting kalian langsung memasukan kaset windows XP lalu tunggu sampai muncul tulisan “Press any key to boot from CD” tekan sembarang saja dan ingat jangan sampai telat. Cara install ulang Windows XP.

3. Proses

  • Ok, sekarang ini sudah dalam proses instal, tunggu beberapa saat untuk proses pembacaan kaset jika sudah selesai tekan “enter”.
  • Selanjutnya akan muncul seperti di bawah ini tekan “f8” jika ingin melanjutkan.
  • Pilih partisi yang ingin kalian gunakan sebagai tempat, lalu “enter”
  • Kemudian akan ada pilihan untuk format yang digunakan partisi kalian, aku sarankan pilih NTFS (quick), ingat pilih yang quick agar lebih cepat prosesnya. Selanjutnya Cara Install ulang Windows XP.
  • Proses format terjadi tunggu saja, kemudian secara otomatis berlanjut dengan menyalin file untuk proses install windows.
  • Setelah tadi semua selesai PC akan restart dengan sendirinya, dalam proses ini ingat jangan pencet apapun apalagi mengeluarkan kaset.
  • Tunggu dan amati apa yang terjadi sampai muncul kotak dialog seperti di bawah ini.
  • Isikan data sesuai keinginan kalian sekaligus CD Key yang ada.
  • Sudah? Tunggu lagi sampai selesai, boleh cemilan tadi di makan hehehe. Baik berikutnya cara install ulang windows XP.
  • Jangan kawatir jika restart kembali itu berarti sudah benar dan jangan tekan tombol apapun, kalian akan di bawa ke dalam windows, ya seperti pengenalan dan disuruh mengisikan data pribadi kembali.
  • Isikan terserah kalian yang pasti benar saja sesuai ketentuan.
  • Oke selesai Cara Install ulang Windows XP.

4. Instal Driver

Tutorial Cara Install Ulang Windows XP dan driver

Sebenarnya di atas tadi sudah selesai cara install windows XP dan driver ini sebagai pelengkap agar performa dari komputer menjadi lebih maksimal.

Oke, sekian itulah cara install ulang windows xp, mudahkan? Jangan kawatir dan jangan takut untuk mencoba, lumayanlah bisa sendiri dari pada bawa ke tukang service mengeluarkan uang, ini bisa hemat dan belajar juga. Akupun ingat pertama kali mencoba cara install ulang windows xp ini dulu ketika masih SMP kelas tiga, hanya bermodalkan nekad dan tutorial dari internet dulu padahal koneksi hanya ada di warnet jadi setiap terjadi kesalahan harus ke sana. Haduh, malah curcol deh. Oke sekian dan terimakasih telah membaca cara install ulang windows xp.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tutorial Cara Install Ulang Windows XP Dengan Mudah"

Post a Comment